Bab 3 - Akses Internet
· Internet Service Provider adalah perusahaan jasa layanan koneksi ke internet
· Beberapa kriteria untuk memilih ISP :
1. Kecepatan data transfer
2. Bandwidth
3. Memiliki server proxy
4. Memiliki backbone
5. Keamanan data
6. Layanan yang diberikan
7. Biaya
8. Hardware
9. Teknologi yang digunakan
· Perangkat keras yang dibutuhkan untuk mengakses internet :
- Melalui dial-up :
1. Saluran telepon
2. Modem
- Melalui ADSL
1. Modem ADSL
2. Jalur telepon
3. Terdaftar pada ISP yang mempunyai layanan ADSL
- Melalui LAN
1. Memiliki kartu jaringan
2. Kabel UTP
- Melalui GPRS
1. Sebuah handphone yang telah mendukung teknologi GPRS
2. SIM Card telepon selular yang telah menyediakan layanan GPRS dan telah diaktifkan
- Wi-Fi
1. Perangkat elektronik yang bisa mendukung teknologi Wi-Fi
- Menggunakan TV Kabel
1. Berlanggangan dengan penyedia layanan TV Kabel yang dilengkapi dengan layanan internet
2. Perangkat komputer yang sudah dilengkapi dengan sistem operasi dan browser yang mendukung untuk internet
3. Cable modem dengan DOCSIS sistem
4. Ethernet Card
- Menggunakan 3G
1. Sebuah handphone yang dilengkapi teknologi 3G
2. SIM Card dari operator selular yang menyediakan layanan 3G dan nomor handphone kita harus terdaftar sebagai pelanggan 3G
· Perangkat lunak yang dibutuhkan untuk mengakses internet :
- Microsoft Internet Explorer dan Netscape Navigator digunakan untuk mengakses web atau aplikasi www
- Cute FTP, Go!Zilla, dan WSFTP digunakan untuk aplikasi FTP
- mIRC, Yahoo Messenger, dan ICQ digunakan untuk chatting
- Outlook Express digunakan untuk aplikasi e-mail
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar